Jumat, 10 Juli 2009

Leadership Skill

SASARAN PELATIHAN

Peserta paham tugas dan peran manager dalam kegiatan managemen perusahaan.

Peserta mampu menganalisis masalah bawahan dan dapat mengembangkan bawahan dengan prinsip-prinsip komunikasi dan supervisi yang tepat.

Peserta mampu memberikan umpan balik yang mengarah ke peningkatan kinerja karyawan.

MATERI PELATIHAN

Tugas & Peran Managers Dalam Organisasi

  • Peran manager sebagai pemimpin kelompok kerja.
  • Kemampuan yang harus dimiliki & dikembangkan oleh manager.
  • Pemimpin dan Perencanaan kerja

Kepemimpinan Yang Effektif

  • Pemimpin vs Manager
  • Leadership dalam memanage anak buah
  • Memimpin bawahan sesuai situasi

Keterampilan Berkomunikasi

  • Komunikasi dalam memimpin
  • Mendengarkan aktif untuk solusi permasalahan kerja
  • Teknik memberi instruksi

Analisis Masalah Bawahan

  • Teknik mengidentifikasi masalah bawahan
  • Analisis sebab-sebab permasalahan bawahan
  • Teknik-teknik mengatasi masalah bawahan

Umpan Balik Untuk Meningkatkan Kinerja

  • Memahami anak buah dan memahami diri sendiri
  • Paham Manfaat dan tujuan umpan balik
  • Umpan balik sebagai cara meningkatkan produktifitas kerja.

Konflik Dan Produktifitas

  • Pandangan Tradisional dan modern terhadap konflik
  • Positif-negatif konflik
  • Menciptakan konflik, memacu produktiitas.

METODA PELATIHAN

  • Pembahasan Konsep
  • Game (permainan)
  • Role-Play
  • Analisis Kuesioner

Leadership Skill Training

|
Instructor

::

Schedule
::
August 13-14, 2009
::
2 days

Venue
::
Grand Serela Hotel
::
Bandung

Tuition Fee
Rp.
3.250.000,-
  per participant, excluding accommodation & tax.

Registration
::
Send by email -or- fax to:

PT. FOCUS TRACO INDONESIA
Wisma Pakuan, Jl. Pakuan 12
BOGOR - 16143

ph. (0251) 2169150, 9399888
  ( 021) 41002917
fax (0251) 7534984
email training@focustraco.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar